🎉 SALEbration Beeaccounting! Diskon sampai 25%, cuma sampai 25 Juli 2025
Logo Bee Web
Panduan Beecloud 3.0

Cara Membuat Nota Potong Penjualan Beecloud 3.0

Penulis: Aditya Vahresi
Cari Panduan Lainnya
Terbit: 1 Feb 2023
Diperbarui: 27 Dec 2024

Hallo Pebisnis,

Sudahkah mengetahui cara membuat nota potong penjualan pada program Beecloud?

Nota Potong Penjualan atau yang lazim disebut FCN Penjualan (Finance Credit Note) merupakan nota kredit yang dikeluarkan oleh penjual.
Fungsi nota potong yang dikeluarkan nantinya akan mengurangi nilai piutang atas customer penerima nota potong tersebut dan menimbulkan kerugian pada Laporan Akuntansi Laba Rugi.

Ilustrasi contoh :

  • Penjualan barang kepada dealer, namun ada perubahan harga item dari dealer yang sebelumnya dibeli dengan harga tertentu.
  • Nota potong penjualan digunakan sebagai permintaan pengembalian modal yang ditujukan kepada dealer yang menjual item barang dimana terjadi perubahan harga pada kondisi tertentu.

Berikut langkah-langkah cara input nota potong penjualan pada Beecloud :

  1. Masuk pada menu [Kas/Bank] - [Nota Potong] - |Tab Nota Potong Jual| - |Tambah Baru| - |Nota Potong Jual|

    Potongjual

    Gambar 1. Tambah Nota Potong

  2. Inputkan Informasi Nota Potong
    Potongjual2

    Gambar 2. Nota Potong

    • Pilih Customer, Mata Uang, Nominal Nota Potong, dan Cabang(jika penjualan menggunakan cabang)
    • Untuk bagian Akun, Defaultnya diarahkan ke akun FCN Kredit. Artinya kerugiannya akan ditampung di akun FCN Kredit Laporan Laba Rugi.
      * Silahkan arahkan ke akun lain jika memang perlu.

      Potongjual4

      Gambar 3. Laba Rugi FCN Kredit

    • Setelah data Nota Potong terlengkapi klik |Simpan|
  3. Nota Potong berhasil terbuat. Otomatis menambah nilai FCN Kredit di Laba Rugi
    Potongjual3

    Gambar 4. Nota Potong berhasil terbuat

     

     

Nota Potong yang berhasil terbuat, nantinya bisa digunakan untuk memotong piutang saat melakukan Penerimaan Pembayaran.

Baca Juga : Cara membuat Penerimaan Pembayaran dengan nota potong penjualan.

Software Akuntansi Online

Beecloud merupakan software akuntansi online yang bisa mengontrol 48 cabang dari 1 tempat. Didesain khusus untuk kontrol bisnis banyak cabang

Panduan Terkait

Daftar Sinkronisasi Beecloud 3.0
Hallo Pebisnis Panduan kali ini untuk memberikan informasi terkait fitur Daftar Sinkronisasi Beecloud 3.0. Daftar Sinkro...
Baca Juga
Rekomendasi Stok Produk Beecloud 3.0
Hallo Pebisnis, Pada panduan kali ini akan dijelaskan mengenai Rekomendasi Stok Produk Beecloud 3.0. Daftar Sinkronisasi...
Baca Juga
Install dan Setting Awal Beepos Mobile 3.0
Halo Pebisnis, Apa Itu Beepos Mobile 3.0? Beepos Mobile 3.0 adalah aplikasi kasir berbasis Android yang terintegrasi lan...
Baca Juga
Panduan Lengkap: Cara Melihat Analisa Penjualan per Kategori Produk Beecloud 3.0
Halo Pebisnis !! Kali ini kita akan memberikan cara untuk Analisa penjualan per kategori produk yang dimana ini sangat p...
Baca Juga
Analisa Penjualan per Channel di Beecloud 3.0
Apa Itu Laporan Analisa Penjualan per Channel? Laporan Analisa Penjualan per Channel di Beecloud 3.0 adalah fitur yang m...
Baca Juga
Setting Syarat Penukaran Poin Beecloud 3.0
Halo Pebisnis, Pada panduan kali ini akan dijelaskan cara Setting Syarat Penukaran Poin Beecloud 3.0. Ketika customer at...
Baca Juga
Customer Service Software Akuntansi & Kasir Bee
Jam Operasional: senin - jumat jam 09.00 - 16.00 wib

Siap Mengubah Cara Anda Mengelola Bisnis

Sejak 2010, Bee telah berdedikasi untuk membantu Pengusaha di seluruh Indonesia dalam mengatasi tantangan laporan akuntansi dan keuangan. Kami siap mendukung kesuksesan bisnis Anda. Jangan ragu untuk menghubungi kami.
Logo Bee Web
Bee.id adalah brand dari PT BITS Miliartha, perusahaan penyedia software akuntansi terbaik dan aplikasi pembukuan usaha untuk membantu pemilik bisnis dan akuntan mengelola keuangan secara lebih cepat, mudah, dan akurat. Sebagai solusi akuntansi UMKM yang telah digunakan ribuan pengguna di seluruh Indonesia, Bee siap bantu bisnis Anda berkembang lebih efisien. Coba sekarang! Gratis Trial atau jadwalkan Demo Gratis bersama Tim Bee.
Jam Operasional
Senin - Jumat, 09:00 - 16:00 WIB
Sabtu, Minggu dan Tgl Merah LIBUR
Chat via WA
Alamat Kantor
Surabaya: Jl. Klampis Jaya 29J, SurabayaBandung: Aer Space - Jl. Karang Tinggal No.41B, Cipedes, Bandung
Jakarta: Jl. Mampang Prapatan VIII No. 3B, Jakarta Selatan (Sementara Tutup)
Copyright © 2025 Bee.id
magnifiercrossmenu