🎉 Promo Khusus Pengguna Beeaccounting, Disc. upto se-Juta
00
Hari
:
00
Jam
:
00
Menit
:
00
Detik
Logo Bee Web
Panduan Beepos
Dipublish: Thursday, 30 December 2021

Setting Syarat Poin Loyalti Beepos

Penulis: Bayu Septian
Cari Panduan Lainnya

Dipublish Tgl: Thursday, 30 December 2021

Hallo Pebisnis,

Sebelumnya saya sudah menjelaskan bagaimana cara installasi plugin Point Loyalty.

Baca juga : Cara Installasi Plugin Point Loyalty Beepos

Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara setting Syarat Poin Loyalti Beepos, tanpa berlama-lama lagi simak penjelasan dibawah ini

Informasi‼ 
Loyalti Poin telah di update dengan skema baru. Pastikan Beepos anda telah telah update ke versi minimal 2.54.4.26 agar dapat menyesuaikan dengan perubahan.

1. Login ke app.beecloud.id seperti biasa, kemudian silahkan akses menu |Plugin| > |Loyalti Poin| > |Loyalti Poin| > Klik [Tambah Baru].

Setting Syarat Poin Loyalti Beepos

Gambar 1. Tambah baru syarat Item

2. Pada langkah ini anda diminta untuk menentukan Deskripsi Poin (Nama) dan Prioritas Poin yang akan anda buat ini, Klik [Selanjutnya].

Setting Syarat Poin Loyalti Beepos

Gambar 2. Isi Kolom Nama dan Prioritas[

Prioritas poin disini berfungsi sebagai penentu apabila anda memiliki lebih dari satu Syarat Poin, sehingga anda perlu menentukan Prioritas poin yang akan didapatkan oleh customer anda.

3. Selanjutnya anda akan diminta untuk menentukan syarat untuk mendapatkan Poin,

Setting Syarat Poin Loyalti Beepos

Gambar 3. Tentukan Minimal dan Syarat

Minimal Belanja : Tentukan minimal belanja customer untuk bisa mendapatkan Poin
Syarat Belanja : Tentukan jenis Syarat untuk mendapatkan Poin, disini akan dicontohkan menggunakan Item Group 1 + Merk
Silahkan anda tentukan Grup item yang termasuk ke dalam syarat untuk mendapatkan Poin, anda juga bisa menggunakan Merk sebagai syarat, bahkan anda bisa menggunakan kombinasi Item Group dan Merk. 
Jika sudah selesai silahkan klik [Selanjutnya].

4. Pada langkah ini anda diminta untuk menentukan Offer yang akan di dapatkan oleh customer apabila sudah memenuhi syarat yang sudah anda buat sebelumnya (langkah nomor 3), Jika sudah selesai klik [Selanjutnya].

Setting Syarat Poin Loyalti Beepos

Gambar 4. Tentukan Offering

5. Langkah terakhir, Anda bisa menentukan syarat poin yang sudah anda buat ini berlaku untuk Semua cabang atau cabang tertentu saja, Klik ceklist cabang dan tentukan cabang yang dapat menggunakan syarat poin ini (jika memang untuk cabang tertentu), anda juga bisa menentukan periode (masa berlaku) Syarat poin, kemudian anda dapat menentukan Grup Member (anda perlu melakukan setting grup member terlebih dahulu). Jika dirasa semuanya sudah sesuai dengan kebutuhan anda silahkan klik [Simpan].

Setting Syarat Poin Loyalti Beepos

Gambar 5. Tentukan target poin

Sampai pada tahap ini Setting syarat Poin Loyalti sudah selesai, selanjutnya anda hanya perlu melakukan Update pada Beepos untuk dapat di implementasikan di beepos.

 

Atau panduan berupa video

Software Kasir Online

Beepos, aplikasi kasir online yang didesain untuk keamanan & kecepatan. Didesain bersama seorang kasir yang berpengalaman 11 tahun

Panduan Terkait

Menyesuaikan Jarak Auto Cutter di Beepos
Halo Pebisnis Apakah anda mengalami Jarak hasil akhir print dengan auto cutter/potongan printnya terlalu jauh, seperti gambar dibawah ? Untuk
Baca Juga
Order Penjualan Menggunakan Pembayaran Non-Tunai dan Multipayment Beepos Desktop
Halo Pebisnis, Taukah anda saat ini anda bisa melakukan pembayaran non tunai via debet / kredit (mesin EDC) ataupun multipayment
Baca Juga
Transaksi Penjualan Kredit Dengan Uang Muka Beepos Desktop
Halo Pebisnis, Pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai Transaksi Penjualan Kredit dengan Uang Muka Beepos Desktop. Hal ini
Baca Juga
Setting Wajib Input Channel Saat Penjualan Di Beepos
Halo Pebisnis Pencatatan Channel saat penjualan terkadang merupakan hal yang penting dan tidak ingin dilewatkan agat mempermudah penjualan dengan channel
Baca Juga
Error Gagal Tutup Kasir Karena Ada Penjualan Draft Beepos Resto
Halo Pebisnis, Pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai Error Gagal Tutup Kasir Karena Ada Penjualan Draft Beepos Resto.
Baca Juga
Error Gagal Tutup Kasir Karena Ada Penjualan Draft Beepos Desktop
Halo Pebisnis, Pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai Error Gagal Tutup Kasir Karena Ada Penjualan Draft Beepos Desktop.
Baca Juga
Customer Service Bee

148rb+ Pengusaha Sudah Pakai Bee

"Operasional makin lancar, bisnis terkontrol dan mudah discale-up"
Hubungi Tim Bee sekarang untuk konsultasi GRATIS
Logo Bee Web
Software Akuntansi & Kasir No. 2 di Indonesia. Memudahkan Pemilik Bisnis dan Akuntan untuk mengerjakan dan menganalisa keuangan lebih cepat, mudah, dan akurat. Gratis Trial atau Demo Gratis dengan Tim Bee.
Jam Operasional
Senin - Jumat, 09:00 - 16:00 WIB
Sabtu, Minggu dan Tgl Merah LIBUR
Chat via WA
Alamat Kantor
Surabaya: Jl. Klampis Jaya 29J, SurabayaBandung: Aer Space - Jl. Karang Tinggal No.41B, Cipedes, Bandung
Jakarta: Jl. Mampang Prapatan VIII No. 3B, Jakarta Selatan (Sementara Tutup)
Copyright © 2024 Bee.id
magnifiercrossmenu