Sistem Lisensi Bee Accounting menggunakan USB dongle seperti pada gambar dibawah ini :

Gb 1. Bentuk Dongle
Keuntungan menggunakan hardware USB dongle :
- Lisensi tidak melekat pada hardware PC anda
(Baca juga : Aktivasi Program Beeaccounting – Dongle) - Lisensi anda terlindungi dari kerusakan sebagai berikut :

Gb 2. Bentuk Kaset dan Dongle

Gb 3. Bentuk Kaset
- Windows akibat virus
- Kerusakan / penggantian sebagian part
- Penggantian / peremajaan seluruh hardware/PC anda
- Anda terbebas dari risiko harus membeli lisensi baru untuk kerusakan di atas.
- Anda bebas mengupgrade / beli PC / laptop baru dan menggunakan Bee Accounting tanpa perlu khawatir masalah registrasi lagi, karena lisensi BeeAccounting anda melekat pada USB dongle
- **
Saat ini lisensi saya menggunakan software Serial number :
- Mulai awal November 2011 kami tidak akan melayani perubahan challange code akibat perubahan komponen / part / software pada PC / laptop yang anda gunakan.
- Lisensi hangus apabila ada kerusakan software, hardware atau kehilangan dongle. Kami tidak bisa memberikan activation-code / registration-code pengganti, anda harus membeli lisensi baru.
Apakah saya harus membayar lagi untuk mendapatkan proteksi lisensi dengan USB dongle :
- Kami berikan kemudahan untuk migrasi Lisensi anda ke sistem USB dongle
- Harga dongle Rp.200,000 (belum termasuk biaya pengiriman)
F.A.Q. (Frequent Asked Question) seputar dongle :
- Bagaimana jika dongle saya yang rusak ?
Anda tinggal mengirimkan dongle anda yg rusak ke kami, dan membayar sejumlah harga dongle baru + ongkos kirim (*harga tidak mengikat), dongle pengganti akan kami kirim. - Bagaimana jika dongle saya hilang ?
Lisensi anda melekat ke dongle, apabila dongle hilang –> Lisensi hangus - Saya sudah beli Bee, apakah wajib saya membeli dongle ?
Jawabannya terserah anda, dengan dongle seperti anda memiliki asuransi apabila sewaktu-waktu ada kerusakan / penggantian hardware, lisensi Bee accoounting anda tetap dapat digunakan.. - ***
Update 20 Desember 2019